Dalam UUD 45 yang dipakai di era Orla dan Orba JELAS menyatakan: ”Presiden dan Wakil Presiden memegang jabatannya selama masa lima tahun, dan sesudahnya dapat dipilih kembali.”
Ada 3 poin penting dalam UUD 45:
2) Presiden boleh dipilih kembali setelah 5 tahun
3) Presiden WAJIB punya wakil
Apakah Sukarno atau Suharto yang menjalankan “demokrasi” sesuai amanat UUD 45?
# Posting penting:
- Suharto – Melawan Belanda, Mengusir Portugis dan Melibas PKI
- Dengan APBN Rp862 juta - Jenderal Besar Suharto Mengalahkan WHO
- Indonesia Lebih Korup Dari Negara Afrika: Jokowi Lebih Diktator dari Suharto
Selama 22 tahun memerintah, hanya 1 (satu) kali pemilu di era presiden Sukarno, yaitu tahun 1955.
Bung Hatta, mengundurkan diri sebagai Wapres tahun 1956, setahun setelah dilangsungkan pemilu.
Sementara di era Jenderal Besar Bintang 5 Suharto, ada 6 kali pemilu, yaitu tahun 1971, 1977, 1982, 1987, 1992 dan 1997.
Hasil pemilu tersebut adalah anggota DPR yang kemudian memilih presiden dan wakil presiden.
Boleh dikatakan, selama pemerintahan presiden Suharto, pemilihan presiden dan wakil berlangsung secara rutin sebanyak 6 kali.
Ketika mengundurkan diri tahun 1998, sesuai UUD 45, presiden Suharto diganti oleh wakilnya, yaitu BJ Habibie.
Kembali lagi, bagaimana dengan Sukarno?
Terang benderang bahwa Sukarno hanya melaksanakan satu kali pemilu (tahun 1955), tanpa wakil presiden mulai dari tahun 1956 dan dilantik menjadi presiden seumur hidup tahun 1963.
Menurut Kompas (2021): “Keputusan menetapkan Soekarno sebagai Presiden Indonesia selama seumur hidup ini dinilai menyimpang dari UUD 1945.”
Militer di manapun, akan masuk jika terjadi penyimpangan terhadap UUD!
# Posting sebelumnya:
- Kenapa Pelawak Tukul Arwana Tidak Bisa Bicara? - Intermezo
- Ilham dari NASA untuk Rekayasa Minuman Fermentasi – Intermezo
- 1.000 Intelektual Hengkang dari Indonesia Setiap Tahun
- Menjadi Anggota NATO Menurut Goenawan Mohamad – Tibak 1
Meskipun belum tercapai tapi ada Bu Mega yang melanjutkan yang bisa dibilang cukup berkuasa juga sampai sekarang 😅
ReplyDeletedan.... ingin terus berkuasa juga ditunjukkan oleh yang sekarang....
DeleteThanks-
Demokrasi Era Presiden Sukarno Vs Presiden Suharto – Tibak 43
Bikankah tahun 1999 juga ada pemilu?
ReplyDeletetahun 1999, pemilu diselenggarakan saat presiden Habibie...
DeleteThanks-
Demokrasi Era Presiden Sukarno Vs Presiden Suharto – Tibak 43